Orang yang selalu berdzikir dan meneteskan air mata karena mengingat dosa yang telah diperbuat akan mendapatkan naungan dari Allah Swt di Hari Kiamat nanti. Berbeda sekali dengan orang yang memiliki sedikit ilmu dan senantiasa tidak berdzikir dan selalu memohon ampun kepada Allah Swt, kelak di akhirat akan ditempatkan di neraka karen kufur kepada Allah Swt, Naudzubillah.